SELAMAT DATANG DI SMK KATOLIK SANTO YOSEF CEPU

MASA ORIENTASI SEKOLAH ( MOS )



 Pada Tanggal 9 s/d 11 Juli 2015 dilaksanakan MOS buat siswa baru TA 2015 - 2016 dengan diawali upacara pembukaan yang dipimpin langsung oleh Bapak Drs. Michael Paryono Basuki selaku Kepala Sekolah SMK St. Yosef Cepu, dilanjutkan dengan Pengenalan 3 program studi yang ada dipimpin langsung oleh 3 Kapro yaitu dari Kapro Pemesinan, Kapro Mekatronika dan Kapro Teknik Kendaraan Ringan. Acara juga di isi oleh siswa siswi pengurus OSIS, dan pemutaran Film Motivasi,
Selamat datang buat  siswa siswi di SMK St. Yosef Cepu. (Ay)



Berita Sekolah Terkini

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GASAL TA 2019/2020

Diberitahukan Kepada Siswa Siswi Kelas X, XI, XII Semua Program Studi, Bahwa PTS Semester gasal akan dilaksanakan pada tanggal 7 - 12 Oktober 2019. Jadwal Penilaian Tengah Semester dapat di liat dipapan Pengumuman atau Download disini (Info_Waka.Kesiswaan)



JADWAL MATA PELAJARAN TA. 2019 - 2020


Diberitahukan Kepada Siswa Siswi SMK St. Yosef Cepu,
Kelas X, XI, XII Semua Program Studi Bahwa bahwa Jadwal Mata Pelajaran Sudah dapat dilihat di Papan Pengumuman atau Download disini



Bursa Kerja Khusus SMK YOSEF CEPU

Bursa Kerja Khusus SMK YOSEF CEPU

UNIT PRODUKSI " YOSEF BUSINESS CENTER "

UNIT PRODUKSI " YOSEF BUSINESS CENTER "
 
Copyright © SMK ST. YOSEF CEPU | Powered by Blogger | Template by Blog Go Blog